Sekolah Rimba Indonesia Bersama SBM ITB Menggelar Loka Karya “Peran Perempuan dalam Mewujudkan Gaya Hidup Berkelanjutan”

- Penulis Berita

Minggu, 10 November 2024 - 08:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Kegiatan gelar wicara dan loka karya PARE (Paguneman Leuwire) di Kawasan Pesan Trend, Kabupaten Bandung.  Ft Shani.

Kegiatan gelar wicara dan loka karya PARE (Paguneman Leuwire) di Kawasan Pesan Trend, Kabupaten Bandung. Ft Shani.

BandungPunyaBerita. Com, Kab. Bandung – SBM ITB, berkolaborasi dengan Norhed dan Sekolah Rimba Indonesia, telah menyelenggarakan kegiatan gelar wicara dan loka karya PARE (Paguneman Leuwire) di Kawasan Pesan Trend, Kabupaten Bandung. Acara dengan tema kesadaran hidup berkelanjutan ini diisi oleh beberapa pemateri dengan berbagai topik.

Acara yang diimeriahkan dengan penampilan kesenian seperti tarian tradisional Jaipong dan tari Topeng yang dibawakan oleh sanggar kesenian yang berada  kawasan Pesan Trend, dalam keterangan yang diterima pada Minggu, (10/11/2024).

Acara dilanjutkan dengan gelar wicara pertama yang menghadirkan Yobel Novian Putra dan Novia Arifin sebagai pemateri. Mereka membahas tema “Peran Perempuan dalam Mewujudkan Gaya Hidup Berkelanjutan,” yang diikuti dengan sesi tanya jawab.

Selain itu, acara juga diisi oleh Ibun Witri, perwakilan dari Mama Rimba, yang menyampaikan materi dengan tema “Menjadi Cycle Breakers,” yang fokus pada kesehatan mental. Acara ditutup dengan loka karya membuat roti bersama Bunda Mieke Soraya.

Gelaran PARE turut memeriahkan dengan menghadirkan pameran produk UMKM dari warga sekitar kawasan Pesan Trend. Acara yang  dihadiri oleh berbagai komunitas ini dihadiri NGO penggiat isu lingkungan serta hidup berkelanjutan. (Shani)

 

Editor: Beny

Berita Terkait

Pesantren Mabda Islam Sukabumi Gelar Pentas Kreasi Santri 2025
Resmi Berubah Nama, Rumah Sakit Al Ihsan Kini Menjadi RS Sakit Welas Asih, KDM: “Saya Luruskan RS Ini Milik Pemprov Jabar dan Dibiayai Oleh APBD”
Laga Awal Piala Presiden 2025 Persib Bandung Kalah 2-0 Melawan Port FC, Erwin: “Persib Mah Biasa Mimiti Elehna”
Siswa Ikuti Tes SPMB Kota Bandung Jalur Prestasi Perebutkan Kuota 10 Persen
Wali Kota Bandung Tegaskan Pemberi dan Penerima Transaksi Jual Beli Kursi SPMB Akan Dipidana
Anggota DPRD Kabupaten Bandung Muhammad Akmal Arrafat Resmi Jabat Ketua RPNN 2025-2030
Izzaty Fathiya Wisudawati Cumlaude di Universitas Negeri UPN Yogyakarta
Pembagian Wilayah Domisili SPMB Kota Bandung
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 26 September 2025 - 11:33 WIB

Hati-Hati 3 Aplikasi Ini Bisa Curi Data Pribadi di HP Kamu

Selasa, 23 September 2025 - 14:11 WIB

Para ASN Kota Bandung Wajib Lulus Pendidikan Anti Korupsi

Senin, 1 September 2025 - 15:21 WIB

Tantangan dan Peluang Indonesia sebagai Kekuatan Menengah dalam Transisi Menuju Tata Dunia Baru: Perspektif Arsitektur Keamanan Indo-Pasifik

Sabtu, 23 Agustus 2025 - 12:38 WIB

Kongres Persatuan Wujud Indepensi PWI, Pernyataan Hendry Soal Adanya Intervensi Dinilai Menyesatkan

Rabu, 20 Agustus 2025 - 06:04 WIB

Berikut Nama-nama Anggota DPR yang Diduga Terima Dana CSR BI

Minggu, 17 Agustus 2025 - 13:18 WIB

Wali Kota Bandung Menjadi Inspektur Upacara pada Peringatan HUT RI Ke- 80 di Plaza Balai Kota

Kamis, 14 Agustus 2025 - 02:38 WIB

“Sikap Partai Perubahan Baru (PAPERBA) Atas Problematika Pajak”

Selasa, 5 Agustus 2025 - 14:42 WIB

Kajian Ahad Ust. Prof. Dr. H. Sofyan Sauri : “Tasawuf Seni Menjernihkan Hati dan Menghidupkan Akhlak”

Berita Terbaru