Wali Kota Bandung Ingatkan Para Lurah dan Camat untuk Mengupayakan Wilayahnya Bebas dari Sampah

- Penulis Berita

Rabu, 12 Maret 2025 - 08:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Wali Kota Bandung, Erwin saat meninjau Bank Sampah Berseri di Kelurahan Nyengseret Kecamatan Astanaanyar, Rabu (12/3/ 20250.

Wakil Wali Kota Bandung, Erwin saat meninjau Bank Sampah Berseri di Kelurahan Nyengseret Kecamatan Astanaanyar, Rabu (12/3/ 20250.

BandungPunyaBerita. Com, – Permasalahan sampah masih menjadi tugas yang harus dituntaskan di Kota Bandung. Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung juga telah berupaya untuk mengurai permasalahan sampah. Salah satunya yaitu menumbuhkan Kawasan Bebas Sampah (KBS) di tingkat Rukun Warga (RW).

Atas hal itu, Wakil Wali Kota Bandung, Erwin kembali mengingatkan para camat dan lurah untuk mendirikan KBS.

Sebelumnya, Pemkot Bandung menargetkan beridiri 700 KBS RW hingga akhir tahun ini.

“Para lurah dan camat harus bisa mengupayakan wilayahnya bebas dari sampah,” tutur Erwin saat meninjau Bank Sampah Berseri di Kelurahan Nyengseret Kecamatan Astanaanyar, Rabu 12 Maret 2025.

Ia pun mengapresiasi atas upaya Kelurahan Nyengseret menghadirkan KBS di wilayahnya.

“Luar biasa. Di sini (Kelurahan Nyengseret) dari 7 RW, sudah 4 RW yang KBS,” ungkapnya.

“Ada bank sampah bisa organik juga di kantor kelurahan. Ini bukti semangat pimpinan di wilayah untuk menjadikan kawasan lebih asri,” ungkapnya.

Lurah Nyengseret, Yanti mengatakan Bank Sampah Berseri telah hadir ada sejak tahun 2023. Adapun layanan jemput sampah setiap hari.

“Kita ada layanan jemput sampah setiap hari. Tentunya sampah yang sudah terpilah dari warga. Mulai hari Senin – Sabtu, 7 RW kita layani,” jelasnya.

Di bank sampah ini, sampah anorganik diolah. Sedangkan sampah organik dinilai di rumah maggot RW 05 dan sampah residu dikelola oleh petugas sampah.

 

Editor: Beny

Berita Terkait

Bandung Sebagai Pusat Ekonomi Kreatif, Wakil Wali Kota Bandung Akan Buka UMKM Centre di Tiap Kecamatan
Warga Terdampak Banjir di Kecamatan Rancasari dan Gedebage Peroleh Bantuan dari Pemkot Bandung
Bazar Murah Ramadan 2025 dengan Harga Terjangkau Hadir di Alun-Alun Cicendo
M Farhan Sebut Modifikasi Cuaca Dilakukan untuk Kurangi Cuaca Ekstrem yang Melanda Kota Bandung
Disambut Antusias Warga, Disdagin Kota Bandung Gelar Bazar Murah Ramadan, Ini Lokasinya
Wali Kota Bandung Instruksikan Seluruh Kantor Lurah dan Kantor Kecamatan dapat Dijadikan Posko Siaga Bencana Beroperasi 24 Jam
Wali Kota Bandung M Farhan Berharap di Era Digital saat Ini Warga Bandung Semakin Cerdas dalam Bermedia Sosial
Hadapi Cuaca Ekstrem, Muhammad Farhan Ingatkan Warga Bandung Siaga Darurat Bencana
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 08:56 WIB

Wali Kota Bandung Ingatkan Para Lurah dan Camat untuk Mengupayakan Wilayahnya Bebas dari Sampah

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:30 WIB

Bandung Sebagai Pusat Ekonomi Kreatif, Wakil Wali Kota Bandung Akan Buka UMKM Centre di Tiap Kecamatan

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:35 WIB

Bazar Murah Ramadan 2025 dengan Harga Terjangkau Hadir di Alun-Alun Cicendo

Selasa, 11 Maret 2025 - 04:47 WIB

M Farhan Sebut Modifikasi Cuaca Dilakukan untuk Kurangi Cuaca Ekstrem yang Melanda Kota Bandung

Selasa, 11 Maret 2025 - 03:02 WIB

Disambut Antusias Warga, Disdagin Kota Bandung Gelar Bazar Murah Ramadan, Ini Lokasinya

Senin, 10 Maret 2025 - 11:08 WIB

Wali Kota Bandung Instruksikan Seluruh Kantor Lurah dan Kantor Kecamatan dapat Dijadikan Posko Siaga Bencana Beroperasi 24 Jam

Senin, 10 Maret 2025 - 07:57 WIB

Wali Kota Bandung M Farhan Berharap di Era Digital saat Ini Warga Bandung Semakin Cerdas dalam Bermedia Sosial

Minggu, 9 Maret 2025 - 07:56 WIB

Hadapi Cuaca Ekstrem, Muhammad Farhan Ingatkan Warga Bandung Siaga Darurat Bencana

Berita Terbaru