Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Sebut “Jangan Bicara Kewenangan, Pelayanan Kepada Masyarakat Menjadi Prioritas”

- Penulis Berita

Kamis, 10 April 2025 - 06:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jawa Barat H. Dedi Mulyadi, saat  memberikan arahan langsung kepada petugas kebersihan jalan dari UPTD DBMPR Wilayah III Jawa Barat.

Gubernur Jawa Barat H. Dedi Mulyadi, saat memberikan arahan langsung kepada petugas kebersihan jalan dari UPTD DBMPR Wilayah III Jawa Barat.

BandungPunyaBerita. Com, Subang – Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi memberikan arahan langsung kepada petugas kebersihan jalan dari UPTD DBMPR Wilayah III Jawa Barat, guna meningkatkan kualitas perawatan jalan provinsi.

Dalam kunjungannya di Jalan Panji, Desa Cigadung, Kabupaten Subang, Rabu (9/4/2025) Gubernur menekankan pentingnya kebersihan dan fungsi drainase untuk menjaga kondisi jalan tetap baik.

“Setiap satu kilometer jalan provinsi harus dijaga oleh satu petugas yang dilengkapi dengan mesin potong rumput,” ujar Dedi.

Ia menegaskan bahwa kerusakan jalan banyak disebabkan oleh genangan air akibat saluran yang tidak berfungsi, bukan hanya karena kualitas aspal.

Gubernur juga memberikan peringatan bahwa petugas yang tidak bekerja optimal akan diberhentikan, sementara mereka yang menjaga jalur tetap bersih dan terawat akan mendapatkan kenaikan gaji.

Menutup arahannya, Dedi menegaskan bahwa pelayanan kepada masyarakat harus menjadi prioritas utama, tanpa memperdebatkan batas kewenangan.

Kalau untuk kebaikan masyarakat, jangan bicara soal kewenangan. Yang penting jalannya bersih dan bermanfaat,” tegasnya. (Humas Jabar)

 

Editor: Beny

Berita Terkait

Warga Kelurahan Sukamiskin Tolak Perubahan Fungsi Gedung Serbaguna
Kelurahan Sukamiskin Aktif Menjembatani Komunikasi Antara Warga Dengan Sejumlah Instansi
Berhasil Comeback, Persib Bandung Tunjukkan Memiliki Mental Baja
Pendidikan di Kota Bandung Mendapat Kontribusi Besar Dari Paguyuban Pasundan
Kasus Kekerasan Terjadi Pada Wartawan Oleh Sekelompok Preman Saat Meliput Kandang Ayam Ilegal di Cijambe
Penertiban Spanduk Baligo Demi Menjaga Estetika Kota Bandung
PPDS Pelaku Pemerkosaan Dikembalikan Ke Fakultas
Garda Terdepan Dalam Berbagai Situasi
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:42 WIB

Warga Kelurahan Sukamiskin Tolak Perubahan Fungsi Gedung Serbaguna

Sabtu, 19 April 2025 - 11:08 WIB

Kelurahan Sukamiskin Aktif Menjembatani Komunikasi Antara Warga Dengan Sejumlah Instansi

Sabtu, 19 April 2025 - 05:16 WIB

Berhasil Comeback, Persib Bandung Tunjukkan Memiliki Mental Baja

Jumat, 18 April 2025 - 04:03 WIB

Berhadiah Total Rp100 Juta, Lomba FUN RUN 5K, Catat Waktunya

Jumat, 18 April 2025 - 03:39 WIB

Spanduk dan Pamflet Liar di Kawasan Jalan Gedebage Ditertibkan

Kamis, 17 April 2025 - 06:13 WIB

PKL Dikawasan Jalan Dipatiukur Minjadi Perhatian Wali Kota Bandung, Farhan Lakukan Pertemuan dengan Rektor Unpad, Ini yang Dibahas

Minggu, 13 April 2025 - 02:14 WIB

“Penyimpangan Amanah Profesi dan Kejahatan Seksual Serta Perbuatan Zina” Menurut Hukum Islam

Sabtu, 12 April 2025 - 09:24 WIB

Pendidikan di Kota Bandung Mendapat Kontribusi Besar Dari Paguyuban Pasundan

Berita Terbaru