Ummi Siti Oded Bagikan Kiat Bagaimana Menjadi Perempuan Tangguh Sepanjang Masa

- Penulis Berita

Senin, 2 Mei 2022 - 14:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota DPRD Jabar Fraksi PKS Hj. Siti Muntamah. Ft ist.

Anggota DPRD Jabar Fraksi PKS Hj. Siti Muntamah. Ft ist.

BandungPuber.Com, Kota Bandung –  Bulan Suci Ramadhan menjadi momentum yang istimewa, khususnya dalam memaknai Al-Qur’an sebagai kitab suci Ummat Islam yang diturunkan pada bulan Ramadhan, tepatnya pada tanggal 17 Ramadhan atau yang kita kenal dengan nuzulul qur’an

Hal tersebut mendorong Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Siti Muntamah melakukan safari Ramadhan ke berbagai Majlis Taklim di Kota Bandung dan Kota Cimahi untuk menebarkan pesan cinta dari Al-Qura’an.

Selain itu Ummi Oded sapaan akrabnya, juga membagikan kiat bagaimana menjadi perempuan tangguh sepanjang masa, menjadi keluarga Qur’ani hingga bersama ke surga dan materi dengan tema-tema lainnya yang tidak lepas dari Al-Qur’an.

Tidak hanya menyampaikan tausiyah, Aktivis dakwah dari Partai Keadilan Sejahtera itu juga memberikan Al-Qur’an Hafazan.

Adapun Al-Qur’an Hafazan merupakan Al- Qur’an hafalan terdir dari 8 Blok warna untuk memudahkan proses menghafal kepada beberapa peserta yang hadir sebagai motivasi untuk mencintai Al-Qur’an, mengamalkan pesan yang terkandung di dalamnya untuk meraih kemuliaan bersama Al-Qur’an baik di dunia maupun di akhirat

“Bulan Ramadhan ini adalah bulannya Al-Qur’an” ucap Ummi Oded, ketika menjawab pertanyaan bagaimana mewujudkan keluarga yang hafal Al-Qur’an, dirinya selalu menuturkan jika hafal A-Qur’an adalah bonus dari mencintai Al-Qur’an

Oleh karena itu, menurut Ummi Siti tanda cinta kepada Al-Qur’an harus diperlihatkan, harus memperbanyak interaksi bersama Al-Qur’am seperti membacanya dengan lebih banyak, merenungi dan mentafakuri maknananya, menghafalkannya serta mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari.

Selain dilakukan secara offline, kajian dari Ummi Siti Muntamah selalu ditayangkan via streaming Instagram di akun pribadinya yakni @sitimuntamah_oded sehingga dapat memperluas pesan-pesan yang disampaikan. *Benz

 

 

Berita Terkait

Sugianto Nangolah Sebut Aset Milik Jawa Barat Nilai Ekonominya Harus Dimaksimalkan untuk Kepentingan Daerah
Reses Anggota DPRD Jabar Mamat Rachmat Tampung Aspirasi Warga Bandung Kidul, Bahas Permasalahan Sampah
Kajian Ahad Ust. Sofyan Sauri: “Ramadan Momentum Mewujudkan Keteladanan Pemimpin”
Banjir dan Longsor Disebagian Wilayah Sukabumi Berdampak Signifikan Dikabarkan 1 Orang Meninggal dan 7 Dalam Pencarian
Provinsi Jabar Peroleh Penghargaan dari KPK dengan Nilai Tertinggi Berhasil Mengimplementasi MCP Sebagai Upaya Pencegahan Korupsi
Sekretariat DPRD Jabar Menerima Kunjungan Kerja DPRD DKI Jakarta Bahas Terkait Pelaksanaan Data Administrasi Kependudukan
Viral Biaya Pembuatan Replika Penyu dari Kardus di Alun-Alun Gadobangkong Senilai Rp15,6 Miliar Dipertanyakan Ini Jawaban Pemprov Jabar
Dirut Bank BJB Mengundurkan Diri, Ada Apa? Ini Tanggapan Gubernur Jabar Dedi Mulyadi

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:49 WIB

Sugianto Nangolah Sebut Aset Milik Jawa Barat Nilai Ekonominya Harus Dimaksimalkan untuk Kepentingan Daerah

Kamis, 13 Maret 2025 - 06:31 WIB

Upaya Cegah Bencana Banjir dan Longsor, Gubernur Jabar Akan Larang Alih Fungsi Lahan

Rabu, 12 Maret 2025 - 08:44 WIB

Banyak yang Belum Tahu, Ini Perbedaan Takjil dan Iftar Ramadan

Rabu, 12 Maret 2025 - 04:23 WIB

Jadwal Layanan Sim Keliling untuk Kota dan Kabupaten Bandung, Catat Lokasinya

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:27 WIB

Kampung Kota Management, Wali Kota dan Unpar Bahas Arsitektur Bandung

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:03 WIB

Kalahkan Semen Padang, Persib Punya mental Juara

Selasa, 11 Maret 2025 - 06:46 WIB

Reses Anggota DPRD Jabar Mamat Rachmat Tampung Aspirasi Warga Bandung Kidul, Bahas Permasalahan Sampah

Selasa, 11 Maret 2025 - 05:23 WIB

Menag Tidak Tahu Soal Penolakan Arcamanik, Pemuda Katolik Minta Evaluasi Kinerja Pembimas Katolik Jabar

Berita Terbaru

Gedung KPK RI.

Kriminal

5 Tersangka Kasus Korupsi Bank BJB Diumumkan KPK

Kamis, 13 Mar 2025 - 16:02 WIB