Hj. Sari Sundari Melantik Pengurus Baru DPW ILDI Kota Sukabumi

- Penulis Berita

Minggu, 15 Mei 2022 - 16:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPD ILDI Provinsi Jawa Barat yang juga anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Hj. Sari Sundari,.S.Sos,. M.M Ft Rahman

Ketua DPD ILDI Provinsi Jawa Barat yang juga anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Hj. Sari Sundari,.S.Sos,. M.M Ft Rahman

Kota Sukabumi,  BandungPuber.Com, Ketua Ikatan Langkah Dansa Indonesia (ILDI) dan Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Hj. Sari Sundari,.S.Sos,.M.M resmi melantik Eva Rahma sebagai ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) ILDI  Kota Sukabumi masa bakti 2022-2026 yang bertempat di Aula Fintness SIWI Kota Sukabumi, Minggu (14/5/2022).

 

Hj. Sari Sundari saat Melantik ketua DPW ILDI Kota Sukabumi Eva Rahma
Hj. Sari Sundari saat Melantik ketua DPW ILDI Kota Sukabumi Eva Rahma

Ikatan Langkah Dansa Indonesia (ILDI) didirikan pada 7 Agustus 2008 lalu oleh Kootje Watimena dan saat ini ILDI telah memiliki 20 DPD dan 61 DPW diseluruh Indonesia ditambah satu DPW Kota Sukabumi yang baru saja dilantik, sehingga bertambah menjadi 62 DPW.

Acara pelantikan yang dihadiri oleh Ketua KONI Kota Sukabumi dan Sekretaris KORMI Kota Sukabumi  serta jajaran pengurus DPD ILDI Provinsi Jawa Barat

Dalam sambutannya Sekretaris KORMI Kota Sukabumi, Ikbal  mengatakan, Pemerintah Kota Sukabumi melalui KORMI siap untuk mendukung dan memberikan masukan kepada pengurus DPW ILDI Kota Sukabumi.”Sekarang tinggal bagaimana ILDI menjadi cabang olahraga prestasi yang dilombakan di tingkat Provinsi hingga pusat,” kata Ikbal.

Usai melantik Hj. Sari menyampaikan ucapkan Selamat kepada Eva Rahma sebagai Ketua DPW ILDI Kota Sukabumi  ” Saya mengucapkan selamat bergabung dan selamat bekerja kepada ketua DPW ILDI Kota Sukabumi  dan saya berharap kepada semua pengurus DPW ILDI Kota Sukabumi untuk bekerjasama bahu membahu berkomitmen dan konsisten, dengan didukung komunikasi yang aktif  maka  menjalankan organisasi ILDI  Kota Sukabumi ini bisa lebih efektif tegasnya.

ILDI merupakan salah satu cabang olah raga di bawah naungan Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia (KORMI),  dengan tujuan untuk mengembangkan seni budaya yang menjunjung tinggi nilai-nilai luhur bangsa Indonesia dan memperlihatkan gerakan yang indah dan tidak eksotik, dengan tetap menjaga kearifan lokal dan meningkatkan kualitas manusia Indonesia serta menjaga martabat Bangsa Indonesia.

” Olahraga langkah dansa selain melatih dan menyehatkan sel motorik juga bisa meningkatkan daya ingat kita, dapat menunda kepikunan, apalagi ibu-ibu yang sudah beranjak di usia empat puluh tahunan olah raga ini sangat baik dilakukan, dan ternyata dengan gerakan-gerakan yang dilakukan akan menambah imun kita apalagi di masa pandemi Covid- 19 olah raga ini sangat baik untuk meningkatkan imun kita”. Kata Hj. Sari


Hj Sari pun menambahkan “Saya berharap kepada pengurus KORMI DPD kota Sukabumi untuk mendukung semua program kegiatan dan mensuport  ILDI  kota Sukabumi terutama dari sisi anggaran karna anggaran penting untuk menjalalankan roda organisasi  ILDI  guna mesosialisasikan kepada masyarakat sehingga ILDI di kota Sukabumi dapat tumbuh dan berkembang dengan cepat.  Dari target 15 kepengurusan ILDI di Kabupaten/ Kota di Jawa Barat, untuk Tahun 2022 sampai saat ini saja sudah terbentuk 7 pengurus ILDI di Kabupaten/ Kota di Jawa Barat, pungkas Hj. Sari

 

Editor: Beny

Berita Terkait

Penyaluran Tunjangan TPG ASN Daerah Akan Langsung di Transfer Ke Rekening Guru
Sugianto Nangolah Sebut Aset Milik Jawa Barat Nilai Ekonominya Harus Dimaksimalkan untuk Kepentingan Daerah
Reses Anggota DPRD Jabar Mamat Rachmat Tampung Aspirasi Warga Bandung Kidul, Bahas Permasalahan Sampah
Kajian Ahad Ust. Sofyan Sauri: “Ramadan Momentum Mewujudkan Keteladanan Pemimpin”
Banjir dan Longsor Disebagian Wilayah Sukabumi Berdampak Signifikan Dikabarkan 1 Orang Meninggal dan 7 Dalam Pencarian
Provinsi Jabar Peroleh Penghargaan dari KPK dengan Nilai Tertinggi Berhasil Mengimplementasi MCP Sebagai Upaya Pencegahan Korupsi
Sekretariat DPRD Jabar Menerima Kunjungan Kerja DPRD DKI Jakarta Bahas Terkait Pelaksanaan Data Administrasi Kependudukan
Viral Biaya Pembuatan Replika Penyu dari Kardus di Alun-Alun Gadobangkong Senilai Rp15,6 Miliar Dipertanyakan Ini Jawaban Pemprov Jabar

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:36 WIB

Sertifikat Belum 5 Tahun dengan Abjek Tanah Diatas Sepadan Sungai Akan Dicabut

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:31 WIB

Upaya Cegah Konflik Atas Tanah, Wakil Wali kota Bandung Minta Pejabat Pembuat Akta Tanah Jadi Garda Terdepan Soal Kepastian Hukum

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:03 WIB

Ada Mall Baru di Kota Bandung, “Tenth Avenue Mal” Tempat Wisata Belanja dengan Konsep Modern

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:49 WIB

Sugianto Nangolah Sebut Aset Milik Jawa Barat Nilai Ekonominya Harus Dimaksimalkan untuk Kepentingan Daerah

Kamis, 13 Maret 2025 - 06:31 WIB

Upaya Cegah Bencana Banjir dan Longsor, Gubernur Jabar Akan Larang Alih Fungsi Lahan

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:35 WIB

Ini Nomor Hotline Layanan Kota Bandung dari Pengaduan Pohon Tumbang Hingga Lampu Jalan Mati, Catat Nomornya

Rabu, 12 Maret 2025 - 08:56 WIB

Wakil Wali Kota Bandung Ingatkan Para Lurah dan Camat Bisa Mengupayakan Wilayahnya Bebas dari Sampah

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:30 WIB

Bandung Sebagai Pusat Ekonomi Kreatif, Wakil Wali Kota Bandung Akan Buka UMKM Centre di Tiap Kecamatan

Berita Terbaru

Karo Penmas Divisi Humas Polri, Brigjen Pol. Trunoyudo Wisnu Andiko, Ft dok Analis.

Jakarta

Polri Akan Tindak Tegas Aksi Premanisme Berkedok Ormas

Jumat, 14 Mar 2025 - 14:07 WIB