Wakil Ketua DPRD Jabar Hadiri acara Program Inkubasi Wirausaha 2022 Di Kabupaten Bogor

- Penulis Berita

Senin, 13 Juni 2022 - 05:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat Achmad Ru'yat.

Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat Achmad Ru'yat.

Kabupaten Bogor. BandungPuber. Com – Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat Achmad Ru’yat menghadiri undangan serta memberikan sambutan pada kegiatan Pelatihan Pemuda Jawa Barat dalam rangka Pemberdayaan Pemuda Melalui kegiatan Program Inkubasi Wirausaha 2022 di Kabupaten Bogor. Sabtu, (11/6/22).

Giat tersebut diikuti oleh 50 orang anak muda dan dilaksanakan dalam kurun waktu 3 bulan dengan sistem Tatap muka 1 kali lalu dilanjutkan Zoom meeting hingga masa pelatihan selesai, serta adanya 2 bulan pendampingan usaha.

Ru’yat mengungkapkan bahwa Bantuan Provinsi Jawa Barat senilai 75 juta rupiah, bisa menjadi tempat dan pelatihan usaha selama 3 bulan, hal ini bisa menjadi model pengelolaan bantuan pemerintah kepada masyarakat.

“Saya sampaikan apresiasi kepada Yayasan Cihideung Udik Mulia yang luar biasa, setelah berkolaborasi dengan Dinas Pemuda Olahraga (Dispora) Provinsi Jawa Barat sehingga, dari Pemprov memberikan bantuan tempat pelaksanaan acara kemudian juga mengumpulkan 50 Pemuda dan memberikan pelatihan tentang wirausaha,” ujar Ru’yat.

“Mudah-mudahan dengan pelatihan yang saya lihat sangat inovatif, kreatif mereka menjadi terutama, yang tadi pemuda-pemudi menjadi wanita-wanita yang tangguh secara ekonomi, memulai dari hal yang kecil dan para peserta juga diberikan apresiasi reward semacam suntikan modal usaha kecil dari yayasan, ini yang berkolaborasi dengan Pemprov Jawa Barat,” ungkapnya.

Ru’yat pun berharap program ini sebagai awal untuk nanti dibimbing pelaksanaan usaha kecil kaum muda ini hingga berhasil.

“Dan mudah-mudahan ini menjadi semacam pilot project, tidak hanya pada 50 pemuda ini, tapi juga banyak pemuda-pemuda yang lain. Saya juga sampaikan terima kasih Ketua Yayasan Cihideung Mulia yang telah menginisiasi acara ini, demikian pula ke kang nyoman yang luar biasa mudah-mudahan semakin sukses,” pungkasnya Ru’yat

 

 

Editor: Beny

Berita Terkait

Ketua KPK Himbau ASN dan Penyelenggara Negara Jelang Idul Fitri untuk Tolak Gratifikasi yang Berlawanan dengan Tugas dan Jabatan
Penyaluran Tunjangan TPG ASN Daerah Akan Langsung di Transfer Ke Rekening Guru
Sugianto Nangolah Sebut Aset Milik Jawa Barat Nilai Ekonominya Harus Dimaksimalkan untuk Kepentingan Daerah
Reses Anggota DPRD Jabar Mamat Rachmat Tampung Aspirasi Warga Bandung Kidul, Bahas Permasalahan Sampah
Kajian Ahad Ust. Sofyan Sauri: “Ramadan Momentum Mewujudkan Keteladanan Pemimpin”
Banjir dan Longsor Disebagian Wilayah Sukabumi Berdampak Signifikan Dikabarkan 1 Orang Meninggal dan 7 Dalam Pencarian
Provinsi Jabar Peroleh Penghargaan dari KPK dengan Nilai Tertinggi Berhasil Mengimplementasi MCP Sebagai Upaya Pencegahan Korupsi
Sekretariat DPRD Jabar Menerima Kunjungan Kerja DPRD DKI Jakarta Bahas Terkait Pelaksanaan Data Administrasi Kependudukan

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 06:09 WIB

Guna Meringankan Beban Masyarakat Jelang Idul Fitri, Pemkab Purwakarta Gelar Bazar Sembako Murah

Sabtu, 15 Maret 2025 - 15:19 WIB

Bentuk Kepedulian Kepada Sesama, Presiden Partai Perubahan Dr. Robi Nurhadi Menyerahkan Bantuan untuk Korban Bencana Sukabumi

Kamis, 13 Maret 2025 - 06:06 WIB

Gunung Padang: Misteri Peradaban Purba yang Lebih Tua dari Piramida Mesir

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:27 WIB

Kampung Kota Management, Wali Kota dan Unpar Bahas Arsitektur Bandung

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:03 WIB

Kalahkan Semen Padang, Persib Punya mental Juara

Selasa, 11 Maret 2025 - 06:24 WIB

Jebolnya Tanggul Kali Cinangka Akibatkan Banjir Besar Merendam Rumah dan Fasilitas Pemerintah

Sabtu, 8 Maret 2025 - 04:04 WIB

Bukan Sekedar Wacana ! Wakil Wali Kota Bandung Tegaskan Berantas Buta Huruf Al-Qur’an

Sabtu, 8 Maret 2025 - 03:47 WIB

Berkah Ramadan, Wakil Wali Kota Bandung Sampaikan Keunggulan Bulan Suci di Kecamatan Andir

Berita Terbaru