DPRD Jabar Buka Masa Sidang II Tahun 2021-2022

- Penulis Berita

Rabu, 26 Januari 2022 - 23:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

         Rapat Paripurna DPRD Provinsi Jawa Barat dipimpin langsung, oleh Ketua DPRD Jabar Brigjen TNI (Purn) Taufik Hidayat. 


Bandung, Bandungpunyaberita.Com – Mengawali tahun 2022 Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat gelar Rapat Paripurna dengan agenda pembukaan Masa Sidang II Tahun 2021-2022, Selasa (4/1/2022). 

Rapat Paripurna DPRD Provinsi Jawa Barat dipimpin langsung, oleh Ketua DPRD Jabar Brigjen TNI (Purn) Taufik Hidayat. 

Dalam kesempatan tersebut Ketua DPRD Jabar Taufik Hidayat, membuka secara langsung Masa Sidang II Tahun 2021-2022. 

“Dengan mengucapkan bismillahirahmannirahim masa sidang dua tahun 2021-2022 secara resmi kami buka”ucap Taufik dihadapan peserta paripurna di Gedung DPRD Jabar. 

Selanjutnya rapat paripurna dilanjutkan dengan agenda penetapan Alat Kelengkapn Dewan (AKD). Pembacaan anggota AKD disampaikan secara langsung oleh Sekretaris DPRD Provinsi Jawa Barat Ida Wahida Hidayati. 

Adapun susunan Pimpinan dan Anggota Alat AKD DPRD Provinsi Jawa Barat adalah sebagai berikut : 

Komisi I Bidang Pemerintahan 

1.    Bedi Budiman, S.IP., M.Si (Ketua) 

2.    Sabil Akbar, S.IP (Wakil Ketua) 

3.    H. Sadar Muslihat, S.H. (Sekretaris) 

4.    H. Syahrir, S.E., M.Ipol 

5.    H. Arif Hamid Rahman 

6.    Hj. Tina Wiryawati, S.H. 

7.    Tobias Ginanjar, S.AP 

8.    H. Ruhyat Nugraha 

9.    Haru Suandharu, S.Si., M.Si 

10.  H. Ridwan Solichin, S.IP., M.Si 

11.  H. Ahab Sihabudin, S.H.I 

12.  Dra. Hj. Ellin Suharliah, M.Si 

13.  Waras Wasisto, SH 

14.  Rafael Situmorang, SH., MH 

15.  H. Almaida Rosa Putra, S.E., MM 

16.  Reynaldy Putra Andita Budi Raemi,A.Md 

17.  Drs. H. Abdul Rozaq Muslim, S.H., M.Si 

18.  H.M. Sidkon Dj, S.H. 

19.  H. Nasir, S.Ag 

20.  Drs Toni Setinawan, M.Ipol 

21.  Yosa Octara Santono, S.Si., MM 

22.  Raden Tedi, S.T.

Berita Terkait

Pastikan Kesehatan Hewan Kurban, 334 Petugas dari SatGas Kurban Bandung Dikerahkan
Kajian Ahad Ust Sofyan Sauri: “Indahnya Berbakti Kepada Orang Tua Sebelum Penyesalan Datang”
Dua Kampung Siaga Bencana Disiapkan Untuk Mengantisipasi Megathrust dan Patahan Lembang
Mantap ! Layanan Bandung Caang Baranang, Dishub Siap 24 Jam Melayani
Mencoba Parkir Liar ? Dishub Kota Bandung Bertindak
Temuan Mengejutkan Jabar Disebut Sebagai Provinsi dengan Angka Depresi Tertinggi di Indonesia
Banyak yang Belum Tahu, Pantai Madasari Menawarkan Destinasi Wisata yang Luar Biasa
Gubernur Dedi Mulyadi Sebut ke Depan Guru atau pegawai yang Malas akan Dimasukan Barak Tentara

Berita Terkait

Senin, 19 Mei 2025 - 10:36 WIB

Pastikan Kesehatan Hewan Kurban, 334 Petugas dari SatGas Kurban Bandung Dikerahkan

Minggu, 18 Mei 2025 - 04:12 WIB

Satgas Premanisme Resmi Dibentuk, Muhammad Farhan Sebut Satgas Ini Difokuskan pada Titik Strategis

Minggu, 18 Mei 2025 - 03:43 WIB

Program Kerja 100 Hari Muhammad Farhan Melaksanakan Pananganan Sampah Sebagai Prioritas

Kamis, 15 Mei 2025 - 00:21 WIB

Sebanyak 1.500 RW di Kota Bandung Terapkan Kawasan Bebas Sampah, Kadis DLH Sebut Kesadaran Warga Adalah Kunci

Selasa, 13 Mei 2025 - 12:55 WIB

Dua Kampung Siaga Bencana Disiapkan Untuk Mengantisipasi Megathrust dan Patahan Lembang

Selasa, 13 Mei 2025 - 12:46 WIB

Mantap ! Layanan Bandung Caang Baranang, Dishub Siap 24 Jam Melayani

Selasa, 13 Mei 2025 - 12:32 WIB

Mencoba Parkir Liar ? Dishub Kota Bandung Bertindak

Selasa, 13 Mei 2025 - 00:20 WIB

Selama Libur Panjang Waisak Semua Tempat Hiburan Ditutup, Wali Kota Bandung Sebut Ini Bentuk Keadilan

Berita Terbaru