Ketua Umum IKWI Pusat Ucapkan Terima Kasih Kepada Semua Yang Terlibat dalam Mensukseskan Silaturahmi Nasional di HPN 2023 Sumut

- Penulis Berita

Selasa, 28 Februari 2023 - 13:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BandungPuber. Com, Jakarta – Ikatan Keluarga Wartawan Indonesia (IKWI) Pusat mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu suksenya gelaran Silaturahmi Nasional IKWi dalam rangka Hari Pers Nasional (HPN) 2023.

Ucapan terima kasih itu ditujukan kepada PWI Pusat dan seluruh panitia, serta para mitra sponsor dan semua yang ikut terlibat dalam mensukseskan rangkaian kegiatan Hari Pers Nasional 2023 (HPN) di Sumatera Utara.
Ketua Umum IKWI Pusat Indah Kirana mengatakan bahwa seluruh rangkaian kegiatan IKWI di HPN Sumut berjalan dengan lancar dan sukses.

” Alhamdulillah seluruh rangkain kegiatan IKWI se Nusantara berjalan lancar dan sukses, mulai dari Silaturahmi Nasional 2023, yang membahas Konsolidasi Organisasi dan Penyempurnaan PDPRT yang di gelar di Hotel Khas Parapat”, kata Indah Kirana di Jakarta, pada Jum’at (24/2/23).

Atas kesuksesan acara Silaturahmi Nasional IKWI tersebut Indah Kirana dan seluruh pengurus IKWI Pusat mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang terlibat dalam membantu kelancaran dan kesuksesan acara.
” Saya atas nama Ketua IKWI Pusat maupun atas nama pribadi berterima kasih kepada semua pihak yang teribat dalam mensukseskan acara Silaturahmi Nasional ini, terutama kepada PWI Pusat, IKWI Sumatera Utara yang diketuai oleh Beby Fadia, Pemda Sumut, Pemkot Kota Medan dan juga kepada Nina Nugroho yang telah turut berpartisipasi dalam acara ini,” lanjut Indah Kirana.

Indah kirana dan seluruh pengurus IKWI Pusat juga berharap agar para mitra yang selama ini telah menjalin kemitraan dengan IKWI Pusat bisa terus berpartisipasi dalam kegiatan-kegiatan IKWI selanjutnya.

” Saya berharap agar semua mitra yang telah berpartisipasi dan menjalin kemitraan dengan IKWI Pusat seperti Nina Nugroho bisa terus bekerjasama dalam kegiatan-kegiatan IKWI selanjutnya. Bukan hanya diacara HPN saja, tetapi juga kegiatan IKWI yang lain,” tutup Indah Kirana.

Editor: Beny

Berita Terkait

Kanwil Ditjen Imigrasi Jambi Luncurkan Berbagai Inovasi Untuk Permudah Layanan Keimigrasian
Lantamal X Jayapura: Loreng yang Mengobati, Senyum yang Menyentuh Hati
Lantamal X-Jayapura: Saudara dalam Ombak, Sahabat dalam Derita
Mantan Presiden Joko Widodo Digugat Rp300 Juta Oleh Warga Solo
Tim Religi Sirnah Gali Gelar Napak Tilas Religi untuk Lestarikan Nilai Spiritual dan Budaya Lokal
Himbauan KH. Gus Aam Wahib Wahab, Ajak Umat Islam Bersatu dan Kembali Kepada Ajaran Islam yang Rahmatan Lil Alamin
Ziarah Religi Usai Idul Fitri: Napak Tilas Perjuangan Siti Fatimah di Gresik
Selamat Idul Fitri 1446 H: Ucapan dari Direktur Media Kabar Bangsa dan Bupati Sampang

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 05:57 WIB

Rasakan Eksklusivitas Malam: Rum, Cerutu, dan Musik di JUNTOS Bar & Grill

Rabu, 23 April 2025 - 11:51 WIB

Praktisi Hukum Apresiasi Langkah Cepat Mahkamah Agung RI Jaga Integritas Peradilan

Senin, 21 April 2025 - 14:34 WIB

Dua Konsultan Hukum ajukan Uji Formil UU TNI ke MK

Senin, 21 April 2025 - 14:29 WIB

Paskah, penegakan keadilan hukum dan pencarian kebenaran

Sabtu, 19 April 2025 - 00:38 WIB

Bukan Sekadar Macet, Ini Tanda Sistem Logistik Indonesia Ketinggalan Zaman!

Kamis, 17 April 2025 - 23:53 WIB

Busker & Archipelago Hadirkan Malam Eksklusif di Juntos Bar & Grill

Kamis, 17 April 2025 - 03:23 WIB

Di Balik Loreng, Ada Cinta untuk Anak-anak Enggros

Senin, 14 April 2025 - 10:54 WIB

Perkuat Silaturahmi, MBI Jakarta Gelar Halal Bihalal Bikers Motor Besar

Berita Terbaru