“Pal 16 Cikole Lembang” Tempat Wisata Dengan Spot Foto Instagramable

- Penulis Berita

Kamis, 8 September 2022 - 23:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Objek wisata Pal16 Cikole Lembang setiap harinya ramai didatangi oleh pengunjung,  tujuannya untuk melepas lelah dan beristirahat sejenak di area yang cukup luas dan berhawa sejuk dengan menawarkan panorama alam yang indah. Ft istimewa.

Objek wisata Pal16 Cikole Lembang setiap harinya ramai didatangi oleh pengunjung, tujuannya untuk melepas lelah dan beristirahat sejenak di area yang cukup luas dan berhawa sejuk dengan menawarkan panorama alam yang indah. Ft istimewa.

BandungPuber. Com —  Siapa yang tak kenal Lembang, daerah yang memiliki pemandangan dan keindahan panorama alamnya yang masih natural serta berhawa sejuk, Objek wisata Pal 16 yang berada di Resort Pemangkuan Hutan (RPH) Cikole, Bagian Kesatuan Pemangkuan Hutan (BKPH) Lembang secara administratif termasuk ke wilayah Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat yang selalu  ramai dikunjungi wisatwan dari berbagai daerah. Selasa (06/09).

Plt. Administratur/KKPH Bandung Utara Dadan Wachju Wardhana melalui Kepala Sub Seksi Hukum Kepatuhan dan Komunikasi Perusahaan (KSS HKKP) Endan Cahyadi mengatakan objek wisata Pal16 setiap harinya ramai didatangi oleh pengunjung,  tujuannya untuk melepas lelah dan beristirahat sejenak di area yang cukup luas dan berhawa sejuk dengan menawarkan panorama alam yang indah.

“Wisata Pal 16  menarik untuk dikunjungi, ada sejumlah tempat unik yang bisa dijadikan tempat berfoto. Misalnya, ada sarang burung besar, atau semacam beranda berbentuk hati. Titik-titik ini jadi tempat favorit karena pemandangan alamnya sangat menakjubkan.” ujarnya.

Sementara itu salah satu pengunjung wisata Pal 16 asal Bandung Timur April menyatakan bahwa objek wisata Pal 16 tersebut mempunyai suasana alam yang asri dan udaranya sejuk. Selain suasana alamnya yang indah terdapat spot foto yang unik dan keren.

“Enak buat healing, fresh banget soalnya sejuk dan segar. Setiap sudut bisa dijadikan spot foto karena pemandangannya yang cantik jadi semangat untuk berfoto sampe memori habissss!,” ungkapnya.

 

Editor: Beny

Berita Terkait

Anggota DPRD Jabar Saeful Bahri Menyatakan Perda Desa Wisata Bisa Menjadi Sumber Ekonomi Baru
Mbak Ita Dan Suami Berasal Dari Keluarga Muhammadiyah-Aisyiyah Tulen, Pesan Pamit “Selalu Bersama Mewujudkan Kota Semarang yang Harmonis dan Berkah”
Anggota DPRD Jabar Daddy Rohanady Ungkap Permasalahan Lingkungan adalah Sampah
Buky Wibawa Bersama Wakil Bupati Bandung Hadiri Acara Tasyakur Dapur Makan Bergizi
Ribuan Peserta Lari Marathon Tiento Run 2025 Dilepas Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin
Skor Imbang: Persija – Persib Tidak Kalah Tidak Menang
Acep Jamaludin Berkomitmen Dorong Pertumbuhan Ekonomi Kreatif di Jawa Barat
Hj Ika Siti Rahmatika Sebut Masyarakat Harus Mengetahui Terkait Perda Nomor 3 Tahun 2023

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 13:35 WIB

Wakil Camat Kemayoran Klarifikasi Dugaan Pungli Lurah Gunung Sahari Selatan

Senin, 17 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jolene Marie Rilis ‘Merindu’, Lagu Manis di Hari Valentine

Minggu, 16 Februari 2025 - 16:51 WIB

Konflik di PWI, Saurip Kadi Ingatkan Bahaya Bagi Kredibilitas Pers

Minggu, 16 Februari 2025 - 16:42 WIB

Wa Ode Herlina Serap Aspirasi Warga Gunung Sahari Selatan, Puskesmas dan Air Bersih Jadi Sorotan

Minggu, 16 Februari 2025 - 16:39 WIB

Satgas MTF TNI Konga XXVIII-O/UNIFIL Kembali ke Tanah Air, Disambut Kasal dan Pangkoarmada RI

Jumat, 14 Februari 2025 - 13:22 WIB

Upaya Perkuat Konsolidasi, PERWATUSI Gelar Rakornas dan Rakernas yang Diikuti Seluruh DPD dan DPC di Indonesia

Kamis, 13 Februari 2025 - 07:15 WIB

PBNU Disebut Pelacur Agama Islam , Pemilik Akun Mas Hara Dilaporkan Ke Polda Metro Jaya

Rabu, 12 Februari 2025 - 13:11 WIB

Pemilik CV. Karya Sidqi Mandiri Bantah Tuduhan PBG Palsu, Tegaskan Prosedur Sudah Sesuai

Berita Terbaru