Pelatih Persib Budiman Yunus, Nyatakan Persib Sangat Siap Menghadapi PSIS Semarang

- Penulis Berita

Jumat, 12 Agustus 2022 - 07:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jelang Pertandingan Persib Bandung VS PSIS Semarang Sabtu Besok 13/8/2022) Ft istimewa.

Jelang Pertandingan Persib Bandung VS PSIS Semarang Sabtu Besok 13/8/2022) Ft istimewa.

BandungPuber. Com. — Jadwal Pertandingan Persib melawan PSIS Semarang akan berlangsung pada Sabtu 13/8/2022.

Pelatih sementara Persib, Budiman Yunus beberkan tentang kesiapan timnya jelang menghadapi laga pekan ke 4 Liga 1 2022/2023 kontra PSIS Semarang.

Dilansir dari laman RepulikBobotoh. Com, menurut Budiman Yunus, bahwa, para pemainnya sudah sangat siap menghadapi pertandingan yang akan digelar pada Sabtu 13 Agustus 2022 pukul 16,00 WIB di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA).

Budiman Yunus menjelaskan saat ini motivasi timnya berada dalam level terbaik demi mendapatkan kemenangan pertama.

Semua pemainnya juga sudah melupakan kekalahan telak di laga kontra Borneo FC Samarinda, termasuk dua laga sebelumnya.

“Alhamdulillah pertandingan besok kami tim pelatih dan para pemain sudah siap, dan semua pemain sudah melupakan pertandingan kemarin, di borneo, yang tiga pertandingan itu,” ucap Budiman kepada awak media dalam sesi jumpa pers, Jumat, 12 Agustus 2022.

Dengan melupakan laga tersebut, pelatih yang sempat berseragam Persib di era 2000-an itu menambahkan timnya sangat matang menatap laga kontra PSIS.

Terlebih hanya kemenangan yang mampu memperbaiki timnya yang saat ini tengah terpuruk akibat rentetan hasil minor.

“Kita menatap pertandingan besok ya, dan pertandingan besok semua pemain sudah siap.” pungkasnya.

 

Editor: Beny

Berita Terkait

Laga Persib VS Barito Putera Digelar Jum’at Besok, Bobotoh Diminta Tidak Hadir
Peringatan Hari Jadi Kabupaten Cirebon Ke-541 Gelar Fun Game Bersama Para Pemain Persib Legend
Wali Kota Bandung Berharap Persib Memenangkan Pertandingan Di Laga Pamungkas Melawan Persikabo
Duel Persib Bandung VS PSM Makasar Akan Berlaga Sore Hari Ini
Akhirnya Duel Persib Bandung VS Persija Digelar Rabu 11 Januari 2023
Laga Pertandingan Persib Bandung VS Persija Jakarta Yang Rencana Sore Hari Ini Ditunda
Pertandingan Persib Bandung VS Persija Jakarta Rencananya Akan Digelar Sore Hari
Persib Bandung VS Berito Putera Akan Berlaga Di GBLA Sore Ini
Berita ini 22 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 14 Oktober 2024 - 08:40 WIB

Ratusan Jaksa Angkatan Tahun 2002 Gelar Reuni Akbar Ke-22

Senin, 14 Oktober 2024 - 00:46 WIB

Ulang Tahun Ketua Rumpies Membawa Bahagia

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 09:45 WIB

Pengurus DHC 45 Dan DHR 45 Jakarta Utara Resmi Dilantik

Jumat, 11 Oktober 2024 - 05:50 WIB

Pokja PWI Walikota Jakpus Jalin Sinergi dengan Sudin PPKUKM Jakarta Pusat

Jumat, 11 Oktober 2024 - 05:47 WIB

InJourney Aviation Services Raih Penghargaan di Indonesia Logistics Award (ILA) 2024

Rabu, 9 Oktober 2024 - 09:39 WIB

1500 Perusahaan Terlibat Dalam Pameran ALLPack Indonesia dan ALLPrint Indonesia 2024

Rabu, 9 Oktober 2024 - 00:51 WIB

ArtChipelaGong: Pergelaran Tarian Nusantara dari Komunitas Perempuan Menari Siap Catatkan Rekor MURI!

Senin, 7 Oktober 2024 - 13:01 WIB

Marsekal Muda TNI Budhi Achmadi, Salah Satu Pembaca Sapta Marga HUT ke-79 TNI

Berita Terbaru

Jaksa dari alumni Pendidikan dan Pelatihan Pembentukan Jaksa (PPPJ) Angkatan Tahun 2002, saat menggelar acara reuni akbar yang ke-22 yang diselenggarakan 11 hingga 13 Oktober 2024 di Badiklat Kejaksaan RI, Jl. RM. Harsono, Ragunan pasar Minggu Jakarta Selatan.

Jakarta

Ratusan Jaksa Angkatan Tahun 2002 Gelar Reuni Akbar Ke-22

Senin, 14 Okt 2024 - 08:40 WIB

Komunitas Rumpies saat merayakan hari ulang tahun yangbertempat dii Golden Sense, Mangga Dua Square, Jakarta Utara. Acara yang diadakan pada Minggu (13/10) malam. Ft Yoga.

Jakarta

Ulang Tahun Ketua Rumpies Membawa Bahagia

Senin, 14 Okt 2024 - 00:46 WIB