Perhatian Serius Kang Erwin Terkait Penerangan Jalan, Laporkan Bila Ditemukan Lampu PJU Mati di Nomor Ini

- Penulis Berita

Jumat, 28 Februari 2025 - 03:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dishub Kota Bandung akan menindaklajuti laporan Masyarakat terkait penerangan Jalan Umum.

Dishub Kota Bandung akan menindaklajuti laporan Masyarakat terkait penerangan Jalan Umum.

BandungPunyaBerita. Com, – Pemerintah Kota Bandung terus berupaya meningkatkan pelayanan publik, termasuk dalam perbaikan Penerangan Jalan Umum (PJU). Kini, warga yang menemukan lampu jalan mati bisa langsung melaporkannya ke hotline Dinas Perhubungan (Dishub)

Pemerintah Kota Bandung terus berupaya meningkatkan pelayanan publik, termasuk dalam perbaikan Penerangan Jalan Umum (PJU). Kini, warga yang menemukan lampu jalan mati bisa langsung melaporkannya ke hotline Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bandung di nomor [0811 2022 3399].

Wakil Wali Kota Bandung, Kang Erwin, menegaskan bahwa aduan terkait lampu jalan mati menjadi perhatian serius pemerintah. Dengan adanya hotline ini, laporan dari masyarakat bisa segera ditindaklanjuti oleh petugas.

“Kami ingin memastikan Kota Bandung tetap terang dan aman di malam hari. Jadi, kalau ada lampu jalan mati, jangan ragu untuk langsung melapor ke hotline Dishub. InsyaAllah, petugas akan segera turun ke lokasi,” ujar Kang Erwin.

Selain lampu yang mati, warga juga bisa melaporkan lampu jalan yang berkedip atau mengalami gangguan lainnya. Dengan adanya sistem pelaporan yang lebih cepat, diharapkan perbaikan dapat dilakukan tanpa harus menunggu terlalu lama.

Pemkot Bandung mengajak masyarakat untuk lebih aktif dalam mengawasi kondisi penerangan jalan di lingkungannya. “Kalau dalam beberapa hari belum ada tindakan, warga bisa menyampaikan aduan langsung dalam program Jumahan setiap hari Jumat,” tambah Kang Erwin.

Untuk memastikan penerangan jalan tetap optimal, segera laporkan jika ada lampu jalan mati ke hotline Dishub Kota Bandung di [0811 2022 3399] agar segera ditangani!. (Diskominfo Kota Bandung)

Editor: Beny

Berita Terkait

Wali Kota Bandung Ingatkan Para Lurah dan Camat untuk Mengupayakan Wilayahnya Bebas dari Sampah
Bandung Sebagai Pusat Ekonomi Kreatif, Wakil Wali Kota Bandung Akan Buka UMKM Centre di Tiap Kecamatan
Warga Terdampak Banjir di Kecamatan Rancasari dan Gedebage Peroleh Bantuan dari Pemkot Bandung
Bazar Murah Ramadan 2025 dengan Harga Terjangkau Hadir di Alun-Alun Cicendo
M Farhan Sebut Modifikasi Cuaca Dilakukan untuk Kurangi Cuaca Ekstrem yang Melanda Kota Bandung
Disambut Antusias Warga, Disdagin Kota Bandung Gelar Bazar Murah Ramadan, Ini Lokasinya
Wali Kota Bandung Instruksikan Seluruh Kantor Lurah dan Kantor Kecamatan dapat Dijadikan Posko Siaga Bencana Beroperasi 24 Jam
Wali Kota Bandung M Farhan Berharap di Era Digital saat Ini Warga Bandung Semakin Cerdas dalam Bermedia Sosial
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 08:56 WIB

Wali Kota Bandung Ingatkan Para Lurah dan Camat untuk Mengupayakan Wilayahnya Bebas dari Sampah

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:30 WIB

Bandung Sebagai Pusat Ekonomi Kreatif, Wakil Wali Kota Bandung Akan Buka UMKM Centre di Tiap Kecamatan

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:35 WIB

Bazar Murah Ramadan 2025 dengan Harga Terjangkau Hadir di Alun-Alun Cicendo

Selasa, 11 Maret 2025 - 04:47 WIB

M Farhan Sebut Modifikasi Cuaca Dilakukan untuk Kurangi Cuaca Ekstrem yang Melanda Kota Bandung

Selasa, 11 Maret 2025 - 03:02 WIB

Disambut Antusias Warga, Disdagin Kota Bandung Gelar Bazar Murah Ramadan, Ini Lokasinya

Senin, 10 Maret 2025 - 11:08 WIB

Wali Kota Bandung Instruksikan Seluruh Kantor Lurah dan Kantor Kecamatan dapat Dijadikan Posko Siaga Bencana Beroperasi 24 Jam

Senin, 10 Maret 2025 - 07:57 WIB

Wali Kota Bandung M Farhan Berharap di Era Digital saat Ini Warga Bandung Semakin Cerdas dalam Bermedia Sosial

Minggu, 9 Maret 2025 - 07:56 WIB

Hadapi Cuaca Ekstrem, Muhammad Farhan Ingatkan Warga Bandung Siaga Darurat Bencana

Berita Terbaru