Uber dan Hyundai Klaim Konsep Mobil Listriknya Mirip Pesawat Boeing.

- Penulis Berita

Selasa, 7 Januari 2020 - 13:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Uber dan Hyundai ungkap model mobil listrik yang mereka produksi dapat terbang dan menjadi layanan taksi di udara untuk masa depan.
Pengumuman tersebut diadakan saat acara Consumer Eletronic Show (CES) 2020 di Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat pada 6 Januari 2020.
Hyundai merupakan produsen mobil pertama yang bekerja sama dengan Uber untuk membuat layanan taksi udara yang nantinya akan menghiasi langit di kota-kota besar di dunia.
Uber merupakan penyedia layanan taksi yang berasal dari Amerika Serikat. Uber bekerja sama dengan Hyundai yang akan membantunya dalam memproduksi mobil terbang.
Kedua perusahaan menjelaskan kemitraan mereka pada Senin, 6 Januari 2020 pada acara tahunan CES di Las Vegas, Amerika Serikat.
Kemitraan tersebut juga berencana untuk memamerkan model kendaraan mereka.
Taksi udara Hyundai akan dapat terbang dan mendarat secara vertikal. Selain itu, kendaraan ini dapat menyediakan tempat untuk 4 penumpang dan terbang dengan kecepatan 200 mil per jam atau sekitar 322 km/jam.
Kendaraan sepenuhnya akan bertenaga listrik dengan jangkauan jarak 60 mil atau 96,5 km.
Konsep mobil terbang ini akan mirip dengan rancangan pesawat Boeing dan beberapa perusahaan kendaraan terbang lainnya.
Uber mengatakan akan melakukan pengenalan mobil terbang pertama ke publik pada tahun ini dan memungkinkan bisa memesan layanan taksi udara pada tahun 2023.
Di kota-kota besar, angkutan umum adalah salah satu pilihan di aplikasi Uber.
Dalam beberapa bulan ke depan, Uber berharap dapat memperkenalkan mobil terbang listrik ini ke kota-kota di seluruh dunia.

Berita Terkait

Pastikan Kesehatan Hewan Kurban, 334 Petugas dari SatGas Kurban Bandung Dikerahkan
Kajian Ahad Ust Sofyan Sauri: “Indahnya Berbakti Kepada Orang Tua Sebelum Penyesalan Datang”
Dua Kampung Siaga Bencana Disiapkan Untuk Mengantisipasi Megathrust dan Patahan Lembang
Mantap ! Layanan Bandung Caang Baranang, Dishub Siap 24 Jam Melayani
Mencoba Parkir Liar ? Dishub Kota Bandung Bertindak
Laksda TNI (Purn) Untung Suropati: Bangsa Indonesia Pewaris Agung Nusantara
Sambut Kemenangan Persib Dengan Kebanggaan, Wali Kota Bandung Ajak Warga Rayakan Dengan Tertib
Permulaan Tanggung Jawab Besar, 532 PPPK dan 43 CPNS Resmi Dilantik

Berita Terkait

Senin, 19 Mei 2025 - 10:36 WIB

Pastikan Kesehatan Hewan Kurban, 334 Petugas dari SatGas Kurban Bandung Dikerahkan

Minggu, 18 Mei 2025 - 04:12 WIB

Satgas Premanisme Resmi Dibentuk, Muhammad Farhan Sebut Satgas Ini Difokuskan pada Titik Strategis

Minggu, 18 Mei 2025 - 03:43 WIB

Program Kerja 100 Hari Muhammad Farhan Melaksanakan Pananganan Sampah Sebagai Prioritas

Kamis, 15 Mei 2025 - 00:21 WIB

Sebanyak 1.500 RW di Kota Bandung Terapkan Kawasan Bebas Sampah, Kadis DLH Sebut Kesadaran Warga Adalah Kunci

Selasa, 13 Mei 2025 - 12:55 WIB

Dua Kampung Siaga Bencana Disiapkan Untuk Mengantisipasi Megathrust dan Patahan Lembang

Selasa, 13 Mei 2025 - 12:46 WIB

Mantap ! Layanan Bandung Caang Baranang, Dishub Siap 24 Jam Melayani

Selasa, 13 Mei 2025 - 12:32 WIB

Mencoba Parkir Liar ? Dishub Kota Bandung Bertindak

Selasa, 13 Mei 2025 - 00:20 WIB

Selama Libur Panjang Waisak Semua Tempat Hiburan Ditutup, Wali Kota Bandung Sebut Ini Bentuk Keadilan

Berita Terbaru