Tokoh Toleransi Haidar Alwi Himbau Masyarakat Hargai dan Hormati Aparat Kepolisian

- Penulis Berita

Senin, 18 September 2023 - 23:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNGPUBER. COM, JAKARTA – Tokoh toleransi Indonesia, Haidar Alwi menghimbau kepada seluruh elemen masyarakat agar lebih menghargai dan menghormati para aparat kepolisian yang selama ini menjadi garda terdepan dalam menjaga keamanan dan ketertiban nasional.

Hal itu disampaikan Haidar Alwi menanggapi sejumlah aksi unjuk rasa, dan berakhir bentrok dengan aparat kepolisian di tengah kebebasan masyarakat yang sudah melampaui batas, di mana hal tersebut membuat resiko kerja kepolisian semakin tinggi.

“Ingatlah bahwa setiap negara memiliki hukum dan peraturan yang harus diikuti. Jangan melanggar hukum saat berunjuk rasa,” kata Haidar Alwi mengingatkan, Senin (18/9).

Agar unjuk rasa berlangsung damai, dia menghimbau agar para pelaku unjuk rasa menjaga ketertiban dengan bersikap tenang, karena tindakan anarkis hanya akan merugikan tujuan unjuk rasa.

“Ingatlah bahwa unjuk rasa yang damai dan teratur adalah cara yang lebih efektif untuk menyuarakan perubahan dan pendapat Anda,” tegas Haidar Alwi, tokoh anti radikalisme dan intoleransi ini.

Haidar pun mengingatkan agar masyarakat memahami hak-haknya sebagai peserta unjuk rasa, serta kewajiban dan batasan yang berlaku, dengan menghindari melakukan provokasi atau menghasut untuk melakukan tindakan anarkis atau kekerasan.

“Saat aprat kepolisian memberikan perintah, patuhilah dengan baik. Ini penting untuk menjaga keselamatan semua orang,” kata Pendiri Haidar Alwi Care. (Ton).

Berita Terkait

Polres Sampang dan Tim Satgas Pangan Sidak Pasar
Direktur Media Kabarbangsa. Com, Mengucapkan Selamat Kepada Pasangan H. Slamet Junaedi dan R.K.H Abdul Qodir Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Sampang 2025-2030
Apresiasi DPRD atas Kepemimpinan Walikota Mbak Ita: Warisan Kepemimpinan yang Mencerahkan Kota Semarang
Semarang, Kota Percontohan Ketahanan Iklim di Indonesia
Mbak Ita Dan Suami Berasal Dari Keluarga Muhammadiyah-Aisyiyah Tulen, Pesan Pamit “Selalu Bersama Mewujudkan Kota Semarang yang Harmonis dan Berkah”
DPU Kota Semarang Tancap Gas! Perbaikan Jalan Berlangsung Cepat Demi Kenyamanan Warga”
Profesionalitas KPK Dipertanyakan, Benedictus Danang: “Hukum Harus Bebas dari Kepentingan Politik”
FGD di HPN 2025 Bahas Perpres No.5 dan Masa Depan Industri Kehutanan-Sawit

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:35 WIB

Bazar Murah Ramadan 2025 dengan Harga Terjangkau Hadir di Alun-Alun Cicendo

Selasa, 11 Maret 2025 - 03:02 WIB

Disambut Antusias Warga, Disdagin Kota Bandung Gelar Bazar Murah Ramadan, Ini Lokasinya

Senin, 10 Maret 2025 - 11:08 WIB

Wali Kota Bandung Instruksikan Seluruh Kantor Lurah dan Kantor Kecamatan dapat Dijadikan Posko Siaga Bencana Beroperasi 24 Jam

Senin, 10 Maret 2025 - 07:57 WIB

Wali Kota Bandung M Farhan Berharap di Era Digital saat Ini Warga Bandung Semakin Cerdas dalam Bermedia Sosial

Minggu, 9 Maret 2025 - 07:56 WIB

Hadapi Cuaca Ekstrem, Muhammad Farhan Ingatkan Warga Bandung Siaga Darurat Bencana

Minggu, 9 Maret 2025 - 07:30 WIB

TPU Nagrog Longsor Akibatnya 8 Makam Direlokasi, Pemkot Bandung Bersama Camat Ujungberung Bergerak Cepat Terjun kelokasi

Sabtu, 8 Maret 2025 - 04:47 WIB

Larangan Siswa SD-SMP Membawa Handphone Kesekolah, Wali Kota Bandung Sebut HP Menjadi Sumber Distraksi dan Cegah Kecanduan Gedget

Sabtu, 8 Maret 2025 - 04:26 WIB

Kabar Gembira Guru Honorer PAUD, SD Hingga SMP Segera Cair, Wali Kota Bandung Tandatangani Kepwal Pencairan Kehormatan Para Guru

Berita Terbaru